Sabtu, 16 Januari 2016

Game Greget Flappy Bird

Flappy bird siapa yang tidak tau dengan game yang ngeselin satu ini, permainan yang berada di android dan ios ini diibuat oleh pengembang dari Hanoi, Bietnam bernama Nguyen Ha Dong dan diluncurkan pada bulan mei 2013.


Cara bermainnya yakni dengan mengetukan jari ke layar ponsel kita untuk membuat si burung terbang, melewati setiap pipi berwarna hijau, jika ketika kita mengetuk layar tidak tepat, maka dapat membuat burung terbang menabrak pipa dan pada akhirnya harus mengulang permainan ini dari awal. Nguyen berasalan bahwa dia menciptakan permainan untuk kegiatan bersantai para pemainnya.

Uniknya flappy bird ini adalah membawa nostalgia kita terhadap pipa pipa hijau yang terdapat pada game Mario bros, munkin bukan itu saja tetap untuk mendapatkan high score yang tinggi dalam permainan flappy bird ini sangan susah butuh kemampuan khusus agar bisa mendapatka score yang tinggi.

 Semakin kita mencoba game ini selama kita kalah terus atau belom mendapatkan high score yang kita inginkan maka kita akan terpancing adrenalinnya untuk mendapatkan nilai yang besar kenapa bisa begitu ? munkin saat kita memainkannya kita menganggap game ini mudah tetapi kenapa kita tidak bisa mendapatkan higt score yang tinggi itulah yang membuat orang semakin penasaran dan membuatnya ingin selalu dimainkan.

Untuk segi design dalam game flappy bird ini kalo dilihat sangat biasa tetapi terdapat pipa hijau yang mengingatkan kita akan game Mario bros, dan terdapat karakter yang berbeda beda, setiap kita mati atau terkena pipa maka kita akan mulai dari awal dan berganti warna karakter burungnya. Terdapat gambar background semacam kota dibelakangnya .

Pada awalnya game flappy bird diberi nama flap flap dan nama asli karakter burung yang ada di game flappy bird adalah faby, untuk membuat game ini Dong Nguyen hanya membutuhkan waktu selama kurang dari 3 hari.

SUMBER

Tidak ada komentar:

Posting Komentar